Metro

Pondasi Membangun Keluarga Harmonis

Kastara.id, Depok – Kepala Dinas ( Perlindungan Anak, Pemberdayaan masyarakat dan keluarga) DPAPMK Nessy Annisa Handari, mengadakan  kegiatan bagaimana teknis mediasi penanganan kasus KDRT dalam rangka peningkatan kapasitas Satgas PKDRT dan human trafiking, di ikutin 100 peserta dari tiap kelurahan yang ada di kota Depok. Bertempat di ruang teratai gedung balaikota (11/3).

“Pelatihan Mediasi yang di lakukan kepada kader-kader nya nanti akan di Terapkan di tiap-tiap kelurahan agar permasalahan yang ada, bisa di tangani sama kadernya supaya tidak  mencuat  ke tingkat kota” ucap Nessy

”  Pondasi dalam membangun satu kesatuan keluarga yang harmonis adalah harus  mampu dalam membangun komunikasi di dalam keluarga “, papar nya

Selama ini ada perempuan atau anak yang menjadi korban kekerasan lebih memilih diam, takut melaporkan,inilah fungsi tugas kader (Pencegahan Kekerasan Dalam Rumah Tangga) PKDRT yang nantinya akan menjadi mediasi agar permasalahan nya bisa ditangani,sesegera mungkin.

Dewi (39) kader dari sawangan, dalam mengikuti pelatihan  ini menjadi masukan agar permasalahan di warga bisa saya tangani, saya sudah dapat ilmu nya bagaimana menangani kasus KDRT.

“Depok yang menjadi  kota ramah keluarga akan terwujud, dan program walikota Depok akan tercapai”. Harapan nya(RUD).

Leave a Comment

Recent Posts

55 Anggota PPK Depok di Lantik Dan Langsung Berkerja Untuk Pilkada Serentak 2024

Kastara.Id,Depok - Kali ini Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Depok, Jawa Barat secara  resmi melantik…

Pencabutan dan Pembatalan Surat Pernyataan Sikap

Kastara.Id,Depok - Berdasarkan  Nomor  015/BSS/PS/V-2024 TANGGAL 14 MEI 2024.  Seluruh jajaran pengurus Perkumpulan Barisan Supian…

Selamat Ginting: Jurnalisme Investigasi Berkontribusi Terhadap Pemerintahan Demokrati

Kastara.Id,Jakarta - Pengamat politik Universitas Nasional (Unas) Selamat Ginting menegaskan, jurnalisme investigasi keberadaannya sangat penting…

Selamat Ginting : Demokrasi Asli Indonesia Sumbernya Semangat Kolektivisme

Kastara.Id,Jakarta - Pengamat politik Universitas Nasional (Unas) Selamat Ginting mengungkapkan, demokrasi asli Indonesia sumbernya adalah…

POPWILDA wilayah I Jabar di Ikuti Tujuh Daerah.

Kastara.Id,Depok - Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono melepas ratusan atlet yang akan mengikuti…

Rombongan Pelajar SMK Lingga Kencana Depok Mengalami Kecelakaan di Kawasan Wisata Ciater

Kastara.Id,Depok - Wali Kota Depok, Mohammad Idris mengungkapkan, bus rombongan SMK Lingga Kencana yang terguling…