Fokus Depok

Simon Agung Girsang konsen di pendidikan dan kesehatan

Kastara.Id,Depok – Kantor Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kota Depok, di datangi Calon Legislatif DPRD Provinsi Jabar, Simon Agung Girsang dari PDIP, Daerah Pemilihan (Dapil) Depok, Bekasi,  didampingi Anggota DPRD Provinsi Waras Waskito,kunjungan Simon, di terima  Ketua PWI Depok Rusdy Nurdiansyah dan pengurus serta anggota PWI lainnya, Kamis (11/1)

“Untuk melayani masyarakat khususnya Depok dan Bekasi serta perhatian terhadap minoritas, dalam dunia pendidikan. Bahkan, jika terpilih, berkomitmen menyamakan gaji guru Kristen Katolik dengan guru Islam di Depok,” ujar Simon .
Apabila dirinya terpilih sebagai anggota legislatif DPRD Provinsi Jawa Barat Simon Agung Girsang akan konsen di masalah pendidikan dan kesehatan menurutnya, dua persoalan inilah yang menjadi perhatian serius.

“Kita tidak perlu lagi bicara agama, suku atau ras mengingat dasar negara kita Pancasila saya ingin membangun Kota Depok lewat bidang pendidikan dan kesehatan. Terkait dengan umat minoritas yang ada di kota Depok saya memenita kepada pemerintah Depok bahwa sudah tidak adalagi kesenjangan sosial kalau kita berpacu kepada Pancasila ” sudah jelas di sila ke lima keadilan sosial bagi seluruh rakyat indonesia,”tegasnya.

Saya tidak akan memberikan janji sembarangan, melainkan akan berjuang untuk kesejahteraan masyarakat dan pendidikan yang berkualitas,” tutur Simon.

Simon menambahkan, bahwa PDIP merayakan ulang tahun ke-51 ini berharap PDIP menjadi partai pemenang pada pemilu 2024. Hal itu, mengajak masyarakat untuk tidak golput saat Pileg 2024, dan mengingatkan pentingnya menggunakan hak pilihnya dengan bijak.

Dengan strateginya dirinya melibatkan kerjasama dengan kekuatan internal dan eksternal, termasuk komunitas dan ormas di Depok serta Bekasi,” tutup Simon

Leave a Comment

Recent Posts

99 Elemen Masuk Barisan di KBBI Siap Menangkan Imam Budi Hartono di Pilkada Depok

Kastara.Id,Bogor - Puluhan elemen atau relawan warga Kota Depok terhimpun dalam Keluarga Besar Bang Imam…

Selamat Ginting: Salim Said Bagai Kamus Berjalan Soal Politik dan Militer

Kastara.id,Jakarta - Pengamat politik dan militer Universitas Nasional (Unas) Selamat Ginting mengungkapkan sosok almarhum Prof…

SIT Darul Abidin Anak Didiknya Menciptakan Permainan Sehingga Otaknya Lebih Sehat

Kastara.Id,Depok - Wakil Walikota Depok Imam Budi Hartono memberikan Sambutan dalam Kegiatan Scratch Day Celebration…

KPU Depok Pastikan Tidak Diikuti Oleh Calon Perseorangan Dalam Pilkada 2024

Kastara.Id,Depok - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Depok, Jawa Barat Wili Sumarlin memastikan pemilihan…

55 Anggota PPK Depok di Lantik Dan Langsung Berkerja Untuk Pilkada Serentak 2024

Kastara.Id,Depok - Kali ini Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Depok, Jawa Barat secara  resmi melantik…

Pencabutan dan Pembatalan Surat Pernyataan Sikap

Kastara.Id,Depok - Berdasarkan  Nomor  015/BSS/PS/V-2024 TANGGAL 14 MEI 2024.  Seluruh jajaran pengurus Perkumpulan Barisan Supian…