Headline

Transjakarta Mulai Operasikan Halte Pasar Rumput

Sebelumnya, Transjakarta juga telah menyelesaikan revitalisasi Halte Bundaran Senayan pada 31 Agustus 2023 dan Karet Sudirman 1 September 2023.

“Pelanggan Transjakarta sudah bisa kembali mengakses halte Pasar Rumput untuk beraktivitas,” ujar Wibowo, Kepala Departemen Humas dan CSR PT Transjakarta, Senin (16/10).

Wibowo menjelaskan, Halte Pasar Rumput dilengkapi dengan fasilitas pendukung seperti toilet, musala, gate, layar passenger information system (PIS), hingga ruang tunggu untuk kenyamanan pelanggan Transjakarta.

“Dengan wajah baru dan fasilitas yang ada akan meningkatkan kenyamanan pelanggan serta bisa menjadi daya tarik bagi pengguna kendaraan pribadi untuk beralih menggunakan transportasi publik yang terus melakukan peningkatan,” jelas Wibowo.

Untuk diketahui, Halte Pasar Rumput sendiri melayani rute Halte Pulogadung – Dukuh Atas 2 (Koridor 4). Halte ini juga terintegrasi dengan layanan Transjakarta lainnya seperti Pulogadung – Kuningan (4D), Ragunan – Stasiun Manggarai (6F) dan Blok M – Manggarai (6M). (hop)

Leave a Comment

Recent Posts

99 Elemen Masuk Barisan di KBBI Siap Menangkan Imam Budi Hartono di Pilkada Depok

Kastara.Id,Bogor - Puluhan elemen atau relawan warga Kota Depok terhimpun dalam Keluarga Besar Bang Imam…

Selamat Ginting: Salim Said Bagai Kamus Berjalan Soal Politik dan Militer

Kastara.id,Jakarta - Pengamat politik dan militer Universitas Nasional (Unas) Selamat Ginting mengungkapkan sosok almarhum Prof…

SIT Darul Abidin Anak Didiknya Menciptakan Permainan Sehingga Otaknya Lebih Sehat

Kastara.Id,Depok - Wakil Walikota Depok Imam Budi Hartono memberikan Sambutan dalam Kegiatan Scratch Day Celebration…

KPU Depok Pastikan Tidak Diikuti Oleh Calon Perseorangan Dalam Pilkada 2024

Kastara.Id,Depok - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Depok, Jawa Barat Wili Sumarlin memastikan pemilihan…

55 Anggota PPK Depok di Lantik Dan Langsung Berkerja Untuk Pilkada Serentak 2024

Kastara.Id,Depok - Kali ini Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Depok, Jawa Barat secara  resmi melantik…

Pencabutan dan Pembatalan Surat Pernyataan Sikap

Kastara.Id,Depok - Berdasarkan  Nomor  015/BSS/PS/V-2024 TANGGAL 14 MEI 2024.  Seluruh jajaran pengurus Perkumpulan Barisan Supian…