Headline

Katro Segera Resmi Berdiri di Kota Depok

Kastara.ID, Depok – Pentingnya kehadiran sebuah kajian dirasakan oleh sejumlah kalangan warga di Kota Depok.

Setidaknya dirasakan oleh tokoh Kajian Trotoar (Katro) Chapter Kota Depok Kang Uje. Menurutnya, Kajian trotoar adalah uslub dakwah untuk memberikan pemahaman umat manusia yang terbiasa nongkrong di trotoar atau di jalanan terkait dengan Islam rahmatan lil ‘alamiin.

“Insya Allah yang hadir dari beberapa komunitas komunitas seperti SHCI, MTR, 4QME, ANDROID, dan individu masyarakat,” katanya.

Kang Uje berharap ke depan Katro bisa mengubah teman-teman yang biasa nongkrong di trotoar dan jalanan tidak hanya nongkrong saja, tapi menjadi lebih bermanfaat dan berkah dengan belajar keislaman.

Rencananya peluncuran Katro Chapter Kota Depok yang bertema Bangkit Dari Kesalahan akan berlangsung di trotoar di Jalan Margonda Raya Nomor 19, Kota Depok, Sabtu, 19 Oktober 2019, mulai pukul 20.30 WIB. (dwi)

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi

Recent Posts

SIT Darul Abidin Anak Didiknya Menciptakan Permainan Sehingga Otaknya Lebih Sehat

Kastara.Id,Depok - Wakil Walikota Depok Imam Budi Hartono memberikan Sambutan dalam Kegiatan Scratch Day Celebration…

KPU Depok Pastikan Tidak Diikuti Oleh Calon Perseorangan Dalam Pilkada 2024

Kastara.Id,Depok - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Depok, Jawa Barat Wili Sumarlin memastikan pemilihan…

55 Anggota PPK Depok di Lantik Dan Langsung Berkerja Untuk Pilkada Serentak 2024

Kastara.Id,Depok - Kali ini Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Depok, Jawa Barat secara  resmi melantik…

Pencabutan dan Pembatalan Surat Pernyataan Sikap

Kastara.Id,Depok - Berdasarkan  Nomor  015/BSS/PS/V-2024 TANGGAL 14 MEI 2024.  Seluruh jajaran pengurus Perkumpulan Barisan Supian…

Selamat Ginting: Jurnalisme Investigasi Berkontribusi Terhadap Pemerintahan Demokrati

Kastara.Id,Jakarta - Pengamat politik Universitas Nasional (Unas) Selamat Ginting menegaskan, jurnalisme investigasi keberadaannya sangat penting…

Selamat Ginting : Demokrasi Asli Indonesia Sumbernya Semangat Kolektivisme

Kastara.Id,Jakarta - Pengamat politik Universitas Nasional (Unas) Selamat Ginting mengungkapkan, demokrasi asli Indonesia sumbernya adalah…