Headline

Perlunya Dukungan Program Bus Listrik di Jakarta

Kastara.ID, Jakarta – Dewan Transportasi Kota Jakarta (DTKJ) mendukung penuh perkembangan layanan bus listrik sebagai bagian dari Program Langit Biru.

Komisi Hukum Dan Humas DTKJ, Adrianus Satrio Adi Nugroho mengatakan, percepatan elektrifikasi bus di Jakarta perlu terus dilakukan.

“Pada kita perlu mendukung program bus listrik di Jakarta,” ujarnya, Rabu (23/3).

Ia menjelaskan, DTKJ sudah menyampaikan lima rekomendasi utama dalam mendukung program Langit Biru Jakarta.

Kelima rekomendasi tersebut yakni percepatan pembuatan regulasi yang mengatur insentif mobil listrik di Jakarta, percepatan elektrifikasi bus Transjakarta, melaksanakan sistem jalan berbayar, mendukung regulasi tentang pembatasan operasional mobil bekas di Jakarta, dan percepatan elektrifikasi infrastruktur transportasi.

“Ketika sudah banyak bus listrik beroperasi, perlu ada juga program pembatasan kendaraan dan Electronic Road Pricing (ERP) yang dapat meningkatkan dukungan terhadap program Langit Biru Jakarta,” tandasnya. (hop)

Leave a Comment

Recent Posts

Langkah Pemkot Depok Atasi Banjir di Jalan Bulak Barat Cipayung

Kastara.Id,Depok - Pemerintah Kota (Pemkot) Depok, Jawa Barat melakukan langkah-langkah mengatasi banjir di Jalan Bulak…

MUI Launching Buku Berjudul Wasathiyyah

Kastara.Id,Depok - Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Depok, Jawa Barat melaunching buku  Wasathiyyah yang artinya…

Idris – Imam Sabet Penghargaan DPD PKS Terbanyak Raih Kursi DPRD Se Jabar

Kastara.Id,Bandung  - DPW Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Jawa Barat (Jabar) memberikan penghargaan ke DPD PKS…

Bisa Menambah Koleksi Buku Untuk Pengunjung Perpustakaan Umum

kastara.Id,Depok -  Dinas Pendidikan (Disdik) menyerahkan ratusan buku, karya satuan pendidikan dari mulai Taman Kanak-Kanak…

Menjodohkan Anies-Ahok di Pilgub Jakarta?

Kastara.ID, Jakarta - Banyak tokoh nasional yang diwacanakan potensial maju pada Pilgub Jakarta 2024. Soal…

Meninjau Langsung Lokasi Banjir di RT 04 RW 08 Kelurahan/Kecamatan Cipayung

Kastara.Id,Depok - Pemerintah Kota (Pemkot) Depok berkomitmen untuk menyelesaikan persoalan banjir di Jembatan Kali Pesanggrahan…