Headline

Ragnarok, Mitologi Norwegia Dalam Serial Drama Netflix

Kastara.ID, Jakarta – Netflix telah meluncurkan debut trailer dan poster untuk Ragnarok, serial baru yang akan datang ke layanan streaming tersebut pada 31 Januari 2020. Ragnarok adalah drama yang memberi sudut baru dan mengejutkan pada mitologi Norse.

Serial ini mengambil setting di kota Edda yang kecil dan fiktif, terletak di alam Norwegia yang megah dan menakjubkan. Kisah ini menceritakan tentang penduduk Edda, yang mempunyai kehidupan yang tidak seperti biasanya. Bersama mereka, kita mengalami dunia yang berubah secara drastis: kutub yang mencair, musim dingin yang hangat, hujan deras. Beberapa orang mungkin mengatakan dunia sedang menuju Ragnarok lagi. Kecuali seseorang mengintervensi waktu …

Serial Norwegia enam bagian ini dibintangi oleh David Stakston, Jonas Strand Gravli, Theresa Frostad Eggesbø, Herman Tømmeraas, Emma Bones, Henriette Steenstrup, Odd-Magnus Williamson, Synnøve Macody Lund, Bjørn Sundquist, dan Gísli Örn Garðarsson. (cinemags/put)

Leave a Comment

Recent Posts

SIT Darul Abidin Anak Didiknya Menciptakan Permainan Sehingga Otaknya Lebih Sehat

Kastara.Id,Depok - Wakil Walikota Depok Imam Budi Hartono memberikan Sambutan dalam Kegiatan Scratch Day Celebration…

KPU Depok Pastikan Tidak Diikuti Oleh Calon Perseorangan Dalam Pilkada 2024

Kastara.Id,Depok - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Depok, Jawa Barat Wili Sumarlin memastikan pemilihan…

55 Anggota PPK Depok di Lantik Dan Langsung Berkerja Untuk Pilkada Serentak 2024

Kastara.Id,Depok - Kali ini Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Depok, Jawa Barat secara  resmi melantik…

Pencabutan dan Pembatalan Surat Pernyataan Sikap

Kastara.Id,Depok - Berdasarkan  Nomor  015/BSS/PS/V-2024 TANGGAL 14 MEI 2024.  Seluruh jajaran pengurus Perkumpulan Barisan Supian…

Selamat Ginting: Jurnalisme Investigasi Berkontribusi Terhadap Pemerintahan Demokrati

Kastara.Id,Jakarta - Pengamat politik Universitas Nasional (Unas) Selamat Ginting menegaskan, jurnalisme investigasi keberadaannya sangat penting…

Selamat Ginting : Demokrasi Asli Indonesia Sumbernya Semangat Kolektivisme

Kastara.Id,Jakarta - Pengamat politik Universitas Nasional (Unas) Selamat Ginting mengungkapkan, demokrasi asli Indonesia sumbernya adalah…