Headline

Pendataan Pekerja Korban PHK Mendapat Apresiasi

Kastara.ID, Jakarta – Ketua Komisi B Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta Abdul Aziz mengapresiasi kinerja Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi (Nakertrans) dan Energi DKI Jakarta yang telah melakukan pendataan pekerja korban pemutusan hubungan kerja (PHK) imbas dari merebaknya wabah COVID-19.

Aziz berharap, melalui pendataan tersebut pemerintah bisa langsung mengeksekusi kebijakan kartu pra perkerja atau bantuan bagi pekerja yang mengalami PHK akibat COVID-19.

“Kami berharap ini bisa segera dieksekusi tanpa perlu menunggu data lengkap dulu, karena masyarakat sangat membutuhkan bantuan saat ini,” ujar Aziz (8/4).

Aziz menyarankan, Dinas Nakertrans harus aktif mensosialisasikan pendaftaran korban PHK terdampak COVID-19 kepada seluruh warga pekerja di Jakarta.

“Sosialisasinya harus ditingkatkan agar seluruh warga DKI mengetahui program ini,” tandasnya. (hop)

Leave a Comment

Recent Posts

KPU Depok Pastikan Tidak Diikuti Oleh Calon Perseorangan Dalam Pilkada 2024

Kastara.Id,Depok - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Depok, Jawa Barat Wili Sumarlin memastikan pemilihan…

55 Anggota PPK Depok di Lantik Dan Langsung Berkerja Untuk Pilkada Serentak 2024

Kastara.Id,Depok - Kali ini Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Depok, Jawa Barat secara  resmi melantik…

Pencabutan dan Pembatalan Surat Pernyataan Sikap

Kastara.Id,Depok - Berdasarkan  Nomor  015/BSS/PS/V-2024 TANGGAL 14 MEI 2024.  Seluruh jajaran pengurus Perkumpulan Barisan Supian…

Selamat Ginting: Jurnalisme Investigasi Berkontribusi Terhadap Pemerintahan Demokrati

Kastara.Id,Jakarta - Pengamat politik Universitas Nasional (Unas) Selamat Ginting menegaskan, jurnalisme investigasi keberadaannya sangat penting…

Selamat Ginting : Demokrasi Asli Indonesia Sumbernya Semangat Kolektivisme

Kastara.Id,Jakarta - Pengamat politik Universitas Nasional (Unas) Selamat Ginting mengungkapkan, demokrasi asli Indonesia sumbernya adalah…

POPWILDA wilayah I Jabar di Ikuti Tujuh Daerah.

Kastara.Id,Depok - Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono melepas ratusan atlet yang akan mengikuti…