Headline

Inilah Jadwal Kepulangan Jemaah Haji Hari Ini

Kastara.ID, Madinah – Pemulangan jemaah haji Indonesia gelombang dua terus berlanjut hingga hari ini di Bandara Internasional Pangeran Muhammad bin Abdulaziz, Madinah, Arab Saudi.

Hari ini, Selasa, (9/8, sebanyak 2.816 jemaah haji akan pulang ke Tanah Air. Mereka tergabung dalam tujuh kloter dan akan menuju lima debarkasi.

Berikut jadwal lengkap pemulangan jemaah haji Indonesia hari ini seperti dilansir PPIH Daerah Kerja Bandara:

1. SUB 34 (Surabaya)
Sebanyak 450 jemaah haji asal Jawa Timur dijadwalkan berangkat dari hotel di Madinah menuju bandara pada 8 Agustus 2022 pukul 19.30 Waktu Arab Saudi (WAS). Mereka terbang pada 9 Agustus 2022 pukul 00.30 WAS dari Bandara Madinah dengan pesawat Saudi Airlines (SV 5236) dan dijadwalkan mendarat pukul 15.15 WIB.

2. JKS 35 (Jakarta Bekasi)
Sebanyak 410 jemaah haji asal Jawa Barat dijadwalkan berangkat dari hotel di Madinah menuju bandara pada 8 Agustus 2022 pukul 23.40 Waktu Arab Saudi (WAS). Mereka terbang pada 9 Agustus 2022 pukul 04.40 WAS dari Bandara Madinah dengan pesawat Saudi Airlines (SV 5224) dan dijadwalkan mendarat pukul 18.40 WIB.

3. PLM 6 (Palembang)
Sebanyak 450 jemaah haji asal Sumatera Selatan dijadwalkan berangkat dari hotel di Madinah menuju bandara pada 9 Agustus 2022 pukul 01.35 Waktu Arab Saudi (WAS). Mereka terbang pada 9 Agustus 2022 pukul 06.35 WAS dari Bandara Madinah dengan pesawat Saudi Airlines (SV 5058) dan dijadwalkan mendarat pukul 20.15 WIB.

4. UPG 14 (Makassar)
Sebanyak 393 jemaah haji asal Gorontalo dijadwalkan berangkat dari hotel di Madinah menuju bandara pada 9 Agustus 2022 pukul 02.10 Waktu Arab Saudi (WAS). Mereka terbang pada 9 Agustus 2022 pukul 07.10 WAS dari Bandara Madinah dengan pesawat Garuda Indonesia (GIA 1214) dan dijadwalkan mendarat pada 10 Agustus 2022 pukul 01.45 WIB.

5. SOC 36 (Solo)
Sebanyak 360 jemaah haji asal Jawa Tengah dijadwalkan berangkat dari hotel di Madinah menuju bandara pada 9 Agustus 2022 pukul 02.40 Waktu Arab Saudi (WAS). Mereka terbang pada 9 Agustus 2022 pukul 07.40 WAS dari Bandara Madinah dengan pesawat Garuda Indonesia (GIA 6236) dan dijadwalkan mendarat pada 10 Agustus 2022 pukul 00.35 WIB.

6. SOC 37 (Solo)
Sebanyak 360 jemaah haji asal Jawa Tengah dijadwalkan berangkat dari hotel di Madinah menuju bandara pada 9 Agustus 2022 pukul 08.10 Waktu Arab Saudi (WAS). Mereka terbang pada 9 Agustus 2022 pukul 13.10 WAS dari Bandara Madinah dengan pesawat Garuda Indonesia (GIA 6237) dan dijadwalkan mendarat pada 10 Agustus 2022 pukul 06.05 WIB.

7. UPG 15 (Makassar)
Sebanyak 393 jemaah haji asal Papua berangkat dari hotel di Madinah menuju bandara pada 9 Agustus 2022 pukul 12.40 Waktu Arab Saudi (WAS). Mereka terbang pada 9 Agustus 2022 pukul 17.40 WAS dari Bandara Madinah dengan pesawat Garuda Indonesia (GIA 1215) dan dijadwalkan mendarat pada 10 Agustus 2022 pukul 12.15 WIB.

8. JKS 39 (Jakarta Bekasi)
Sebanyak 410 jemaah haji asal Jawa Barat dijadwalkan berangkat dari hotel di Madinah menuju bandara pada 8 Agustus 2022 pukul 18.55 Waktu Arab Saudi (WAS).  Mereka terbang pada 8 Agustus 2022 pukul 23.55 WAS dari Bandara Madinah dengan pesawat Saudi Airlines (SV 5556) dan dijadwalkan mendarat pada 9 Agustus 2022 pukul 13.55 WIB. (put)

Leave a Comment

Recent Posts

Meninjau Langsung Lokasi Banjir di RT 04 RW 08 Kelurahan/Kecamatan Cipayung

Kastara.Id,Depok - Pemerintah Kota (Pemkot) Depok berkomitmen untuk menyelesaikan persoalan banjir di Jembatan Kali Pesanggrahan…

Ahli Waris Kampung Bojong Malaka Gelar Silaturahmi dan Doa Bersama

  Kastara.Id,Depok - Ahli waris Kampung Bojong Malaka mengadakan halal bihalal dan doa bersama agar…

Nuroji : Gerindra Sudah Mengantongi Dua Nama Supian Suri dan Yeti Wulandari Untuk Walikota dan Wakilnya

Kastara.Id,Depok- Nuroji anggota DPR RI Fraksi Gerindra  terpilih kembali di Pileg 2024 menghadiri undangan acara…

Pemerintah Kota Depok Harus Ada BPR Untuk Peningkatan Ekonomi Daerah

Kastara.Id,Depok - Pemerintah Kota Depok, Jawa Barat akan membentuk Bank Perkreditan Rakyat atau BPR sebagai…

Paripurna DPRD Depok Dalam Rangka Memperingati HUT Depok ke-25

Kastara.Id,Depok- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Depok menggelar Rapat Paripurna dalam rangka memperingati HUT…

Jokowi dan Gibran Pas Berlabuh di PSI atau Golkar

Kastara.ID, Jakarta - PDI Perjuangan (PDIP) dengan tegas menyatakan, Joko Widodo (Jokowi) dan Gibran Rakabuming…