Headline

Rapid Test Dijalani Penumpang Kapal di Kelurahan Pulau Panggang

Kastara.ID, Jakarta – Satuan Tugas (Satgas) COVID-19 Kelurahan Pulau Panggang, Kecamatan Kepulauan Seribu Utara, Kepulauan Seribu terus menggencarkan pencegahan penularan COVID-19. Kali ini, sebanyak 41 penumpang kapal, baik wisatawan maupun warga diminta mengikuti rapid test.

Lurah Pulau Panggang Pepen Kuswandi mengatakan, pelaksanaan rapid test dilakukan di Dermaga Utama Pulau Pramuka dan Dermaga Utama Pulau Panggang.

“Sebanyak 29 penumpang kapal dilakukan rapid test Dermaga Utama Pulau Pramuka dan 12 lainnya di Dermaga Utama Pulau Panggang,” ujarnya, Ahad (14/2).

Pepen menjelaskan, peserta rapid test merupakan wisatawan dan warga yang tidak dapat menunjukkan bukti atau surat keterangan negatif COVID-19.

“Berdasarkan hasil rapid test ini, semuanya dinyatakan non-reaktif. Pengawasan ini akan terus diperketat sebagai upaya pencegahan penyebaran COVID-19,” tandasnya. (hop)

Leave a Comment

Recent Posts

KPU Depok Pastikan Tidak Diikuti Oleh Calon Perseorangan Dalam Pilkada 2024

Kastara.Id,Depok - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Depok, Jawa Barat Wili Sumarlin memastikan pemilihan…

55 Anggota PPK Depok di Lantik Dan Langsung Berkerja Untuk Pilkada Serentak 2024

Kastara.Id,Depok - Kali ini Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Depok, Jawa Barat secara  resmi melantik…

Pencabutan dan Pembatalan Surat Pernyataan Sikap

Kastara.Id,Depok - Berdasarkan  Nomor  015/BSS/PS/V-2024 TANGGAL 14 MEI 2024.  Seluruh jajaran pengurus Perkumpulan Barisan Supian…

Selamat Ginting: Jurnalisme Investigasi Berkontribusi Terhadap Pemerintahan Demokrati

Kastara.Id,Jakarta - Pengamat politik Universitas Nasional (Unas) Selamat Ginting menegaskan, jurnalisme investigasi keberadaannya sangat penting…

Selamat Ginting : Demokrasi Asli Indonesia Sumbernya Semangat Kolektivisme

Kastara.Id,Jakarta - Pengamat politik Universitas Nasional (Unas) Selamat Ginting mengungkapkan, demokrasi asli Indonesia sumbernya adalah…

POPWILDA wilayah I Jabar di Ikuti Tujuh Daerah.

Kastara.Id,Depok - Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono melepas ratusan atlet yang akan mengikuti…