Headline

28 Unit Mobil Derek Baru untuk Penegakan Hukum

Dia menilai, pelanggaran parkir bukan masalah sepele dan terus saja bertambah seiring meningkatnya aktivitas perekonomian masyarakat di Jabodetabek, sehingga volume lalu lintas pada jam sibuk (peak hours) sudah melebihi kapasitas jalan.

“Oleh karena itu, Dinas Perhubungan DKI Jakarta terus berusaha untuk memberikan perhatian meningkatkan penanganan terhadap pelanggaran parkir dengan penambahan armada derek,” ungkap Syarifudin, Senin (15/1).

Dia menilai, pelanggaran parkir tidak hanya mengganggu kelancaran arus lalu lintas, tapi berpotensi menimbulkan ketidaknyamanan bahkan kecelakaan.

Syarifudin berharap, dengan penambahan unit armada didukung petugas di lapangan yang profesional dan humanis dapat mencapai tujuan bersama untuk menjadikan Jakarta sebagai koya yang lebih baik dalam hal mobilitas dan keamanan lalu lintas.

“Semoga ini dapat menjadi langkah konkret dalam memberantas pelanggaran parkir di wilayah Jakarta,” tandas Syarifudin. (hop)

Leave a Comment

Recent Posts

99 Elemen Masuk Barisan di KBBI Siap Menangkan Imam Budi Hartono di Pilkada Depok

Kastara.Id,Bogor - Puluhan elemen atau relawan warga Kota Depok terhimpun dalam Keluarga Besar Bang Imam…

Selamat Ginting: Salim Said Bagai Kamus Berjalan Soal Politik dan Militer

Kastara.id,Jakarta - Pengamat politik dan militer Universitas Nasional (Unas) Selamat Ginting mengungkapkan sosok almarhum Prof…

SIT Darul Abidin Anak Didiknya Menciptakan Permainan Sehingga Otaknya Lebih Sehat

Kastara.Id,Depok - Wakil Walikota Depok Imam Budi Hartono memberikan Sambutan dalam Kegiatan Scratch Day Celebration…

KPU Depok Pastikan Tidak Diikuti Oleh Calon Perseorangan Dalam Pilkada 2024

Kastara.Id,Depok - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Depok, Jawa Barat Wili Sumarlin memastikan pemilihan…

55 Anggota PPK Depok di Lantik Dan Langsung Berkerja Untuk Pilkada Serentak 2024

Kastara.Id,Depok - Kali ini Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Depok, Jawa Barat secara  resmi melantik…

Pencabutan dan Pembatalan Surat Pernyataan Sikap

Kastara.Id,Depok - Berdasarkan  Nomor  015/BSS/PS/V-2024 TANGGAL 14 MEI 2024.  Seluruh jajaran pengurus Perkumpulan Barisan Supian…