Headline

SKK Migas Diminta Atasi Kenaikan Harga Gas

Kastara.ID, Jakarta – Komisi VII DPR RI menggelar rapat dengar pendapat (RDP) bersama SKK Migas pada Kamis (16/1) siang ini. Acara yang digelar di ruang rapat Komisi VII DPR, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta ini guna membahas kinerja SKK Migas selama 2019 dan rencana kerja pada 2020.

Dalam kesempatan tersebut, anggota Komisi VII DPR Kardaya Warnika menyinggung permintaan Presiden Jokowi agar harga gas industri turun ke 6 dolar AS per MMBTU. Menurutnya, SKK Migas harus turun tangan mengatasi persoalan harga gas.

Kardaya sempat menyinggung Komut Pertamina Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok yang langsung menemui Kepala Staf Presiden (KSP) Moeldoko hanya untuk membahas harga gas industri. “Saya minta SKK Migas jangan kalah gesit dibandingkan Pertamina karena SKK Migas lebih mempunyai kewenangan,” katanya. (hop)

Leave a Comment

Recent Posts

99 Elemen Masuk Barisan di KBBI Siap Menangkan Imam Budi Hartono di Pilkada Depok

Kastara.Id,Bogor - Puluhan elemen atau relawan warga Kota Depok terhimpun dalam Keluarga Besar Bang Imam…

Selamat Ginting: Salim Said Bagai Kamus Berjalan Soal Politik dan Militer

Kastara.id,Jakarta - Pengamat politik dan militer Universitas Nasional (Unas) Selamat Ginting mengungkapkan sosok almarhum Prof…

SIT Darul Abidin Anak Didiknya Menciptakan Permainan Sehingga Otaknya Lebih Sehat

Kastara.Id,Depok - Wakil Walikota Depok Imam Budi Hartono memberikan Sambutan dalam Kegiatan Scratch Day Celebration…

KPU Depok Pastikan Tidak Diikuti Oleh Calon Perseorangan Dalam Pilkada 2024

Kastara.Id,Depok - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Depok, Jawa Barat Wili Sumarlin memastikan pemilihan…

55 Anggota PPK Depok di Lantik Dan Langsung Berkerja Untuk Pilkada Serentak 2024

Kastara.Id,Depok - Kali ini Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Depok, Jawa Barat secara  resmi melantik…

Pencabutan dan Pembatalan Surat Pernyataan Sikap

Kastara.Id,Depok - Berdasarkan  Nomor  015/BSS/PS/V-2024 TANGGAL 14 MEI 2024.  Seluruh jajaran pengurus Perkumpulan Barisan Supian…