Headline

Genangan di Jl Gatot Subroto Teratasi Dengan Truk Combi Jetting

Kastara.ID, Jakarta – Satu unit truk combi jetting dikerahkan oleh Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Jakarta Selatan untuk mengatasi genangan di Jalan Gatot Subroto.

“Untuk mengatasi genangan kami kerahkan satu unit truk combi jetting,” ujar Mustajab, Plt Kasudin SDA Jakarta Selatan.

Ia menjelaskan, panjang total saluran air di wilayah tersebut 600 meter, kemudian seratus meter di antaranya tertutup endapan lumpur.

“Setelah endapan lumpur ini dikuras, air akan mengalir dengan lancar,” tandasnya. (hop)

Leave a Comment

Recent Posts

Bisa Menambah Koleksi Buku Untuk Pengunjung Perpustakaan Umum

kastara.Id,Depok -  Dinas Pendidikan (Disdik) menyerahkan ratusan buku, karya satuan pendidikan dari mulai Taman Kanak-Kanak…

Menjodohkan Anies-Ahok di Pilgub Jakarta?

Kastara.ID, Jakarta - Banyak tokoh nasional yang diwacanakan potensial maju pada Pilgub Jakarta 2024. Soal…

Meninjau Langsung Lokasi Banjir di RT 04 RW 08 Kelurahan/Kecamatan Cipayung

Kastara.Id,Depok - Pemerintah Kota (Pemkot) Depok berkomitmen untuk menyelesaikan persoalan banjir di Jembatan Kali Pesanggrahan…

Ahli Waris Kampung Bojong Malaka Gelar Silaturahmi dan Doa Bersama

  Kastara.Id,Depok - Ahli waris Kampung Bojong Malaka mengadakan halal bihalal dan doa bersama agar…

Nuroji : Gerindra Sudah Mengantongi Dua Nama Supian Suri dan Yeti Wulandari Untuk Walikota dan Wakilnya

Kastara.Id,Depok- Nuroji anggota DPR RI Fraksi Gerindra  terpilih kembali di Pileg 2024 menghadiri undangan acara…

Pemerintah Kota Depok Harus Ada BPR Untuk Peningkatan Ekonomi Daerah

Kastara.Id,Depok - Pemerintah Kota Depok, Jawa Barat akan membentuk Bank Perkreditan Rakyat atau BPR sebagai…