Headline

Inilah Agenda MotoGP Portugal 2023

Kastara.ID, Portimao — MotoGP musim 2023 akan dibuka di Eropa, tepatnya di Sirkuit Portimao, Portugal.

Perubahan pembuka musim ini disebabkan Sirkuit Lusail di Qatar masih dalam proses pengerjaan. Lusail mendesain ulang sebagian sirkuitnya untuk menjadi lebih baik.

Karena itu Qatar tidak lagi menjadi Opening Race sementara ini, tetapi ditempatkan di akhir musim.

Begitu juga dengan Indonesia yang sebelumnya menggelar seri kedua, tahun ini ditempatkan di akhir musim, hal ini karena pada awal musim bertepatan dengan bulan Ramadan.

MotoGP 2023 tampil dengan banyak perubahan, salah satu yang paling menrik adalah hadirnya balapan Sprint pada hari Sabtu.

Jadi, dalam satu akhir pekan balap akan ada dua jali balapan.

Jadwal Lengkap Race MotoGP Portimao, Portugal 2022
Latihan Bebas – Jumat, 22 April 2022
Moto3: Latihan 1 – 16:00 – 16:35
Moto2: Latihan 1 – 16:50 – 17:30
MotoGP: Latihan 1 – 17:45 – 18:30

Moto3: Latihan 2 – 20:15 – 19:50
Moto2: Latihan 2 – 21:05 – 21:45
MotoGP: Latihan 2 – 22:00 – 23:00

Kualifikasi & Sprint – Sabtu, 23 April 2022
Moto3: Latihan 3 – 15:40 – 16:10
Moto2: Latihan 3 – 16:25 – 16:55
MotoGP: Latihan Bebas – 17:10 – 17:40

MotoGP: Kualifikasi – 17:50 – 18:30
Moto3: Kualifikasi – 20:35 – 20:50
Moto2: Kualifikasi – 20:45 – 21:25
Moto2: Sprint – 22:00

Race – Minggu, 24 April 2022
MotoGP: WUP – 15:45 – 15:55
MotoGP: RFP – 16:25 – 16:55

Moto3: RACE – 17:00
Moto2: RACE – 18:15
MotoGP: RACE – 20:00.

*Semua waktu dalam Waktu Indonesia bagian Barat (WIB/GMT +7).

Sirkuit Portimao dengan panjang 4.6 km terkenal sangat menantang dengan desain unik yang naik turun.

Ada enam Tikungan kiri dan sembilan Tikungan kanan, dengan lebar rata-rata lintasan mencapai 18 meter. Lintasan lurusnya terbentang sejauh 970 meter.

Balapan kelas MotoGP akan berlangsung sepanjang 25 lap, Moto2 23 lap dan Moto3 hanya 21 lap. (tra)

Leave a Comment

Recent Posts

Menjodohkan Anies-Ahok di Pilgub Jakarta?

Kastara.ID, Jakarta - Banyak tokoh nasional yang diwacanakan potensial maju pada Pilgub Jakarta 2024. Soal…

Meninjau Langsung Lokasi Banjir di RT 04 RW 08 Kelurahan/Kecamatan Cipayung

Kastara.Id,Depok - Pemerintah Kota (Pemkot) Depok berkomitmen untuk menyelesaikan persoalan banjir di Jembatan Kali Pesanggrahan…

Ahli Waris Kampung Bojong Malaka Gelar Silaturahmi dan Doa Bersama

  Kastara.Id,Depok - Ahli waris Kampung Bojong Malaka mengadakan halal bihalal dan doa bersama agar…

Nuroji : Gerindra Sudah Mengantongi Dua Nama Supian Suri dan Yeti Wulandari Untuk Walikota dan Wakilnya

Kastara.Id,Depok- Nuroji anggota DPR RI Fraksi Gerindra  terpilih kembali di Pileg 2024 menghadiri undangan acara…

Pemerintah Kota Depok Harus Ada BPR Untuk Peningkatan Ekonomi Daerah

Kastara.Id,Depok - Pemerintah Kota Depok, Jawa Barat akan membentuk Bank Perkreditan Rakyat atau BPR sebagai…

Paripurna DPRD Depok Dalam Rangka Memperingati HUT Depok ke-25

Kastara.Id,Depok- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Depok menggelar Rapat Paripurna dalam rangka memperingati HUT…