Headline

KPK Panggil Sekjen Kemendag Soal Suap Impor Bawang Putih

Kastara.ID, Jakarta – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali memanggil Sekretaris Jenderal Kementerian Perdagangan Oke Nurwan terkait kasus suap impor bawang putih, Jumat (25/10). Juru Bicara KPK Febri Diansyah mengatakan, Oke dipanggil sebagai saksi untuk tersangka anggota DPR I Nyoman Dhamantra.

Sebelumnya, Oke sudah tiga kali dipanggil KPK, yakni pada Selasa (17/9), Senin (30/9), dan Selasa (30/9). Namun Oke dikabarkan tidak memenuhi panggilan tersebut.

Seperti diketahui, Dharmantra ditetapkan tersangka lantaran diduga menerima suap dari pihak swasta terkait impor bawang putih. Ia diduga meminta fee Rp 3,6 miliar dan Rp 1.700-1.800 per Kg terkait pengurusan izin kuota impor 20 ton bawang putih. (mar)

Leave a Comment

Recent Posts

Selamat Ginting: Jurnalisme Investigasi Berkontribusi Terhadap Pemerintahan Demokrati

Kastara.Id,Jakarta - Pengamat politik Universitas Nasional (Unas) Selamat Ginting menegaskan, jurnalisme investigasi keberadaannya sangat penting…

Selamat Ginting : Demokrasi Asli Indonesia Sumbernya Semangat Kolektivisme

Kastara.Id,Jakarta - Pengamat politik Universitas Nasional (Unas) Selamat Ginting mengungkapkan, demokrasi asli Indonesia sumbernya adalah…

POPWILDA wilayah I Jabar di Ikuti Tujuh Daerah.

Kastara.Id,Depok - Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono melepas ratusan atlet yang akan mengikuti…

Rombongan Pelajar SMK Lingga Kencana Depok Mengalami Kecelakaan di Kawasan Wisata Ciater

Kastara.Id,Depok - Wali Kota Depok, Mohammad Idris mengungkapkan, bus rombongan SMK Lingga Kencana yang terguling…

Seluruh Biaya Perawatan Korban Kecelakaan Bus Pariwisata Ditanggung Pemerintah Kota (Pemkot) Depok

Kastara.Id,Depok - Seluruh biaya perawatan korban kecelakaan bus pariwisata yang mengangkut siswa SMK Lingga Kencana,…

Program KDS Pendidikan Untuk Warga Yang ber KTP Depok

Kastara.Id,Depok - Program Pemerintah Kota Depok melalui Kartu Depok Sejahtera (KDS) bukan untuk satu golongan,…