Headline

Rapat Bersama Komisi III DPR Dengan Dewas-Pimpinan KPK

Kastara.ID, Jakarta – Komisi III DPR RI menggelar rapat dengar pendapat (RDP) bersama dengan Dewan Pengawas (Dewas) dan Pimpinan  Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Rapat tersebut digelar di ruang rapat Komisi III DPR, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin (26/1).

Ketua KPK Firli Bahuri mengatakan, rapat ini membahas rencana kerja lembaga antirasuah ke depan. “Baik itu renstra (rencana strategis) 2019-2024, maupun rencana kerja tahunan KPK 2020,” katanya, sesaat sebelum rapat dimulai.

Sementara Ketua Dewas KPK Tumpak Panggabean menjelaskan, RDP kali ini membahas seputar tugas dan kewenangan Dewas.

Rapat ini dipimpin Wakil Ketua Komisi III DPR Desmond J Mahesa. Saat ini rapat tengah berlangsung. (ant)

Leave a Comment

Recent Posts

Eko Patrio Layak Jadi Menteri Komunikasi dan Informatika

Kastara.ID, Jakarta - Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN), Zulkifli Hasan mengatakan, Eko Patrio menjadi…

Supian Suri Menyanggupi Mengenai Kesiapannya Menjadi kader Partai Gerindra

Kastara.Id,Depok - Dewan Pimpinan Cabang Gerindra Kota Depok sudah sepakat untuk  membawa satu nama ke…

Partai NasDem Mendukung Imam Budi Hartono Maju Menjadi wali kota Depok

Kastara.Id,Depok - Ketua DPD Partai NasDem Kota Depok memberikan sinyal koalisi jelang pemilihan kepala daerah…

Langkah Pemkot Depok Atasi Banjir di Jalan Bulak Barat Cipayung

Kastara.Id,Depok - Pemerintah Kota (Pemkot) Depok, Jawa Barat melakukan langkah-langkah mengatasi banjir di Jalan Bulak…

MUI Launching Buku Berjudul Wasathiyyah

Kastara.Id,Depok - Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Depok, Jawa Barat melaunching buku  Wasathiyyah yang artinya…

Idris – Imam Sabet Penghargaan DPD PKS Terbanyak Raih Kursi DPRD Se Jabar

Kastara.Id,Bandung  - DPW Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Jawa Barat (Jabar) memberikan penghargaan ke DPD PKS…