Headline

Romahurmuziy di Eksepsinya: Dakwaan Jaksa Harusnya Gugur

Kastara.ID, Jakarta – Mantan Ketua Umum PPP Romahurmuziy alias Romy, terdakwa kasus jual beli jabatan di Kementerian Agama (Kemenag), menilai dakwaan jaksa terhadap dirinya seharusnya gugur karena sudah mengembalikan uang Rp 250 juta kepada pemberi suap.

Romy menjelaskan, dirinya sudah mengembalikan uang suap kepada Haris Hasanuddin (penyuap) melalui Sekretaris Dewan Pimpinan PPP Jawa Timur Norman Zein pada 28 Februari 2019. “(Persis-red) 22 hari atau kurang dari 30 hari sejak pemberian,” tegas Romy saat membacakan eksepsi atau nota keberatan di Pengadilan Tipikor Jakarta Pusat, Senin (23/9).

Hal tersebut, kata Romy, secara tidak langsung telah diakui penyidik dengan adanya penyitaan uang dari Norman Zeid, bukan dirinya. “Dengan demikian secara yuridis dakwaan kepada saya semestinya gugur,” tegasnya. (rya)

Leave a Comment

Recent Posts

Tradisi Lebaran Depok Banyak Membawa Berkah

Kastara.Id,Depok - Wali Kota Depok Mohammad Idris resmi menutup rangkaian acara Lebaran Depok tahun 2024…

Larangan Investigative Reporting Harus Dilawan

Kastara.ID, Jakarta - Investigative reporting itu dapat mengungkap atau membongkar sesuatu yang ditutup-tutupi. Hal itu…

99 Elemen Masuk Barisan di KBBI Siap Menangkan Imam Budi Hartono di Pilkada Depok

Kastara.Id,Bogor - Puluhan elemen atau relawan warga Kota Depok terhimpun dalam Keluarga Besar Bang Imam…

Selamat Ginting: Salim Said Bagai Kamus Berjalan Soal Politik dan Militer

Kastara.id,Jakarta - Pengamat politik dan militer Universitas Nasional (Unas) Selamat Ginting mengungkapkan sosok almarhum Prof…

SIT Darul Abidin Anak Didiknya Menciptakan Permainan Sehingga Otaknya Lebih Sehat

Kastara.Id,Depok - Wakil Walikota Depok Imam Budi Hartono memberikan Sambutan dalam Kegiatan Scratch Day Celebration…

KPU Depok Pastikan Tidak Diikuti Oleh Calon Perseorangan Dalam Pilkada 2024

Kastara.Id,Depok - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Depok, Jawa Barat Wili Sumarlin memastikan pemilihan…