Headline

Dispora Bakal Renovasi Total Dua Gelanggang Remaja Tahun Ini

“Kita ingin meningkatkan fungsinya, kemudian dari yang awalnya satu lantai setelah direnovasi akan jadi dua lantai. Supaya bisa mengakomodasi ruang olahraga untuk masyarakat dan kegiatan sosial kemasyarakatan juga, sehingga tidak bersinggungan,” ujar Fikri, Selasa (16/1).

Dia menjelaskan, fasilitas olahraga yang tersedia nantinya untuk cabang olahraga bulu tangkis, voli, basket, dan futsal.

Fikri menambahkan, progres pembangunan dalam proses penyiapan dokumen tender dan ditargetkan dimulai pembangunannya pada April 2024. Adapun total anggaran rehab dua gelanggang remaja tersebut sebesar 64 miliar rupiah.

“Direnovasi total, yang lama dihapus atau dirobohkan lalu dibangun baru di lokasi yang sama. Target selesai hingga akhir tahun ini. Saat ini paralel dengan proses penghapusan di BPAD,” jelasnya.

Ditambahkan Fikri, revitalisasi kedua gelanggang remaja kecamatan tersebut merupakan bagian dari revitalisasi 35 gelanggang remaja kecamatan se-Provinsi DKI Jakarta.

“Total yang sudah direvitalisasi berjumlah 25 gelanggang dan sisanya masih dalam tahap usulan,” tandasnya. (hop)

Leave a Comment

Recent Posts

Nuroji : Gerindra Sudah Mengantongi Dua Nama Supian Suri dan Yeti Wulandari Untuk Walikota dan Wakilnya

Kastara.Id,Depok- Nuroji anggota DPR RI Fraksi Gerindra  terpilih kembali di Pileg 2024 menghadiri undangan acara…

Pemerintah Kota Depok Harus Ada BPR Untuk Peningkatan Ekonomi Daerah

Kastara.Id,Depok - Pemerintah Kota Depok, Jawa Barat akan membentuk Bank Perkreditan Rakyat atau BPR sebagai…

Paripurna DPRD Depok Dalam Rangka Memperingati HUT Depok ke-25

Kastara.Id,Depok- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Depok menggelar Rapat Paripurna dalam rangka memperingati HUT…

Jokowi dan Gibran Pas Berlabuh di PSI atau Golkar

Kastara.ID, Jakarta - PDI Perjuangan (PDIP) dengan tegas menyatakan, Joko Widodo (Jokowi) dan Gibran Rakabuming…

Alhamdulilah SK sudah diberikan Imam Budi Hartono

Kastara.Id,Depok - Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Ahmad Syaikhu  resmi memberikan Surat Keputusan (SK) rekomendasi…

Bukti Keseriusan Pemerintah Kota (Pemkot) Depok Dalam Menunjukkan Prestasi

Kastara.Id,Depok - Prestasi membanggakan kembali diraih Kota Depok. Di awal tahun 2024 ini, Kota Depok…