Fokus Depok

Wali Kota Depok Melantik Lima Kepala Dinas yang Baru

Kastara.ID, Depok – Wali Kota Depok Mohammad Idris secara resmi melantik lima Kepala Dinas hasil seleksi, di Aula Edelweis lantai 5, Gedung Balaikota, Depok, Rabu (24/11).

Eko Herwiyanto menjabat Kepala Dinas Perhubungan (Dishub), Citra Indah Yulianty menjabat Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR), Mangguluang Mansyur menjabat Kepala Dinas Penanaman Modal Perizinan Terpadu Satu Pintu, Marry Liziawaty menjabat Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes), dan Wahid Suryono menjabat Kepala Badan Keuangan (BKD).

Sebelumnya Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) telah mengembalikan beberapa nama calon kepala dinas hasil seleksi yang dilakukan oleh panitia kepada Pemerintah Kota Depok.

Supian Suri mengatakan, pihaknya telah menerima surat rekomendasi terkait hal tersebut. Proses pemeriksaan di KASN memakan waktu satu minggu.

Supian menambahkan, setelah dikembalikan ke Pemerintah Kota Depok, alhamdulillah hari ini lima kepala dinas dilantik dan berjalan sesuai aturan. (*)

Leave a Comment

Recent Posts

Nuroji : Gerindra Sudah Mengantongi Dua Nama Supian Suri dan Yeti Wulandari Untuk Walikota dan Wakilnya

Kastara.Id,Depok- Nuroji anggota DPR RI Fraksi Gerindra  terpilih kembali di Pileg 2024 menghadiri undangan acara…

Pemerintah Kota Depok Harus Ada BPR Untuk Peningkatan Ekonomi Daerah

Kastara.Id,Depok - Pemerintah Kota Depok, Jawa Barat akan membentuk Bank Perkreditan Rakyat atau BPR sebagai…

Paripurna DPRD Depok Dalam Rangka Memperingati HUT Depok ke-25

Kastara.Id,Depok- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Depok menggelar Rapat Paripurna dalam rangka memperingati HUT…

Jokowi dan Gibran Pas Berlabuh di PSI atau Golkar

Kastara.ID, Jakarta - PDI Perjuangan (PDIP) dengan tegas menyatakan, Joko Widodo (Jokowi) dan Gibran Rakabuming…

Alhamdulilah SK sudah diberikan Imam Budi Hartono

Kastara.Id,Depok - Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Ahmad Syaikhu  resmi memberikan Surat Keputusan (SK) rekomendasi…

Bukti Keseriusan Pemerintah Kota (Pemkot) Depok Dalam Menunjukkan Prestasi

Kastara.Id,Depok - Prestasi membanggakan kembali diraih Kota Depok. Di awal tahun 2024 ini, Kota Depok…